Open Access Policy
Al-Tsiqoh: Jurnal Ekonomi dan Dakwah Islam merupakan open access journal, yaitu semua konten bisa diakses secara terbuka dan gratis, baik untuk perorangan maupun lembaga, untuk digunakan untuk tujuan yang sah. Pengguna diizinkan untuk membaca, mengunduh, menyalin, mendistribusikan, mencetak, mencari, atau menautkan artikel tanpa meminta izin terlebih dahulu dari penerbit atau penulis. Namun demikian, disyaratkan mencantumkan nama penulis dan sumber dalam kutipan (citation) atau daftar referensi.
Jurnal Al-Tsiqoh is an open-access journal, namely all content is openly available for a lawful purpose, both for individuals and institutions. Users are permitted to read, download, copy, distribute, print, search, or link articles without asking permission from the publisher or author in advance. However, it is required to give credit the original author in a citation and reference list.